Menentukan Pilihan Sebagai Karyawan, Pebisnis, dan Investor
Ketika anda membutuhkan penghasilan... maka carilah pekerjaan, jadilah karyawan. Kerjakan pekerjaannya. Ketika anda butuh meningkatkan penghasilan, tidak mau tergantung orang lain... maka bangunlah bisnis. Kerjakan bisnisnya. Ketika anda sudah mempunyai kekayaan diluar biaya hidup normal dan biaya cadangan... maka bolehlah anda berinvestasi. Beli/ikut bisnis orang lain. Analisa bisnisnya, evaluasi, dan ...